Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2019

Cara Setting Modem Fiber Optic (modem indihome ZTE F690)

Gambar
Sebelum melakukan setinggan Modem ZTE F609 sebaiknya Modem di Reset terlebih dahulu, hal ini di maksudkan agar semua setingan kembali ke default (setingan awal dari pabrik). Cara Reset Modem ZTE F609 / F660 . Tekan tombol (lubang kecil yang ada di belakang Modem samping port USB) selama 3-5 detik dengan menggunakan benda tumpul (bulpoint) ataupun kayu dan Modem IndiHome dalam keadaan hidup.        Konfigurasi Modem IndiHome (Optical Network Terminal) ONT ZTE ZXHN F609 standar PT. Telkom (banyak fungsi yang tidak aktif sesuai dengan spesifikasi asli dari pabrikan ZTE karena firmware sudah di modifikasi). ZTE ZXHN F609 berfungsi sebagai Internet Router. Koneksi WAN ke BRAS (Broadband Remote Access Server) masih menggunakan DHCP. Koneksi Internet memanfaatkan PPPoE (Point-to-Point Protocol over Ethernet). IP Address LAN 192.168.1.124 ZTE ZXHN F609 juga berfungsi sebagai DHCP Server dengan alokasi IP Address untuk client 192.168.1.2 - 192.168.1.253 Port LAN1 d

Struktur Dan Jenis Serat Optik (Fiber Optic)

Gambar
STRUKTUR DAN JENIS SERAT OPTIK (FIBER OPTIC)   A.Struktur Serat Optik Serat optik  terdiri dari 3 lapisan ;  Core (inti), Cladding (lapisan)  dan  Coating (jaket) . Dari lapisan tersebut mempunyai fungsi masing-masing. Struktur Dasar Serat Optik Core (inti)  : berfungsi untuk menentukan cahaya merambat dari satu ujung ke ujung lainnya. Cladding (lapisan)  : berfungsi sebagai cermin, yakni memantulkan cahaya agar dapat merambat ke ujung lainnya. Coating (jaket)  : berfungsi sebagai pelindung mekanis sebagai pengkodean warna. Indek bias (n) Core selalu lebih besar daripada indek bias Cladding (Nc > Nd) Core. Terbuat dari bahan kuarsa dengan kualitas sangat tinggi. Merupakan bagian utama dari serat optik karena perambatan cahaya sebenarnya terjadi pada bagian ini. Memiliki diameter Singlemode 7 μm – 10 μm , untuk Multimode 50 μm. ukuran core sangat mempengaruhi karakteristik serat optik. Cladding. Terbuat dari bahan gelas denga